Punya Kabin Kasur, Begini Penampakan Pesawat Zaman 1930-an

by - April 09, 2020

Traveling menggunakan pesawat memang paling simple karena nggak menghabiskan banyak waktu. Pun, kalau perjalanannya jauh dan butuh waktu berjam-jam di udara, kamu bisa memilih kelas bisnis supaya merasa lebih nyaman beristirahat. Tahu dong gimana penampilan kelas bisnis di beberapa maskapai saat ini? Modern, canggih, dan nggak bikin kamu merasa kesempitan.

Tapi kebayang nggak sih gimana interior desain pesawat zaman dulu? Secanggih saat ini nggak ya? Melansir Bright Side, begini lho ternyata penampakan pesawat dari tahun 1936.

1. Di tahun 1969 Delta Air Lines juga sudah ada kelas bisnis nih. Kelihatannya justru lebih mewah ya karena penampilan sang pramugari dan penyajian makanannya bak di restoran mewah

Punya Kabin Kasur, Begini Penampakan Pesawat Zaman 1930-an

2. Well, pesawat Pan America pada tahun 1936 saja sudah punya area khusus dinner, lihat mewah ya seperti bukan di dalam pesawat

Punya Kabin Kasur, Begini Penampakan Pesawat Zaman 1930-an

3. Pada tahun 1970 Delta Air Lines mendesain interior pesawatnya menggunakan motif yang sama dengan tempat duduk penumpang, vintage banget ya

Punya Kabin Kasur, Begini Penampakan Pesawat Zaman 1930-an

4. Pesawat American Airlines tahun 1934 ini justru seperti kereta ya?

Punya Kabin Kasur, Begini Penampakan Pesawat Zaman 1930-an

5. Bagaimana dengan maskapai KLM Royal Dutch Airlines, circa 1970 ini? Kira-kira aman nggak sih kalau ada kabin khusus tempat tidur penumpang seperti ini?

Punya Kabin Kasur, Begini Penampakan Pesawat Zaman 1930-an

6. Dilihat dari pakaian pramugari Delta Air Lines tahun 1950-1956 ini saja kelihatan elegan banget ya, begitu juga dengan penyajian makanannya yang rapi.

Punya Kabin Kasur, Begini Penampakan Pesawat Zaman 1930-an

Jadi apa yang paling kamu suka dari pesawat zaman dulu, interiornya kah atau justru kagum dengan pakaian sang pramugari?



from POPBELA.com
repost byIFTTT

You May Also Like

0 comments